Lampiran Penjelasan Polis Standar Asuransi Kendaraan Bermotor Indonesia (PSAKBI)

SE-33 Penjelasan Polis Standar Asuransi Kendaraan Bermotor Indonesia (PSAKBI) – Tgl 29 Maret 2019

Kepada Yth,
Bapak dan Ibu LO
Perusahaan Asuransi Umum & Reasuransi
Anggota AAUI

Sebagaimana diketahui bersama bahwa PSAKBI telah mengalami beberapa kali perubahan dan terakhir diubah pada tahun 2016 dengan tujuan penyempurnaan isi polis untuk meminimalisir potensi dispute. Namun berdasarkan pengamatan kami di lapangan, masih ada ketidakseragaman pemahaman diantara para pelaku terhadap isi PSAKBI.

Oleh karenanya AAUI telah menyusun dokumen penjelasan PSAKBI yang berisi tentang penafsiran beberapa pasal dalam PSAKBI berdasarkan kasus/pertanyaan yang pernah dirangkum di AAUI. Dokumen ini akan diupdate secara berkala (sesuai dengan kebutuhan). Dokumen dapat diunduh di website AAUI www.aaui.or.id.

Mohon bantuan Bapak dan Ibu Liaison Officer untuk dapat menyampaikan informasi ini kepada Direksi/Direktur Utama di perusahaan Bapak dan Ibu.

Demikian kami sampaikan untuk dapat diketahui, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih.

Raymas Putro

-Public Relations Officer-

Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) – General Insurance Association of Indonesia

Permata Kuningan 2nd Floor, Jl. Kuningan Mulia Kav. 9C Guntur, Jakarta Selatan 12960

SE-33 Penjelasan Polis Standar Asuransi Kendaraan Bermotor Indonesia (PSAKBI)

Penjelasan Polis Standar Asuransi Kendaraan Bermotor Indonesia (PSAKBI)

Tags:

About the Author

has written 1869 stories on this site.

Write a Comment

Gravatars are small images that can show your personality. You can get your gravatar for free today!

*

Copyright © 2024 ahliasuransi.com. Ahliasuransi is a registered trade mark. All rights reserved. Managed by PT Ahliasuransi Manajemen Indonesia - Specialist Insurance Training & Consultant.
Powered by WordPress.org, Custom Theme and ComFi.com Calling Card Company.